Objek
material meruakan sesuatau hal yang dijadikan sasaran pemikiran, objek ini
mencakup apa saja yang bersifat konkrit
dan abstrak yang dapat dilihat langsung dari sisi hal tersebut. Objek
Formal merupakan cara menunjau atau cara
memandang yang dilakauakn peneliti terhadap objek material serta dilihat dari
prinsipnya, objek ini memandang sesuatu hal dari sisi yang berbeda. Objek
formal juga membedakan antara objek satu dengan objek yang lainnya. Sebagai
contoh objek material adalah seorang ahli otomotif hanya melihat otomotif dari
komponen dan fungsinya saja, sedangkan objek formal mencontohkan otomotif
sebagai ilmu yang berbeda dari ilmu-ilmu yang lain.
Cakupan objek filsafat lebih luas di bandingkan dengan ilmu karena ilmu hanya terbatas pada persoalan yang empiris saja, sedangkan filsafat mencakup yang empiris dan yang non empirisKAJIAN DAN TELAAHAN MASALAH-MASALAH KEHIDUPAN
BalasHapus